Alhamdulillah berjumpa lagi dalam pembelajaran Fisika hari ini…bagaimana kabar kalian hari ini, semoga kalian senantiasa diberikan kesehatan dan tetap semangat mengikuti pembelajaran secara daring…
![]() |
teks |
Nah, melalui catatan tentang gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan di atas, saya berharap kalian lebih mudah memahami materi tentang GLB & GLBB. Untuk mengetahui pemahaman kalian tentang GLBB ada baiknya kalian berlatih mengerjakan soal melalui link berikut ini. Teruslah berlatih hingga kalian bisa mendapat nilai minimal 80.
latihan soal ini tidak berpengaruh pada penilaian, tetapi akan sangat berpengaruh terhadap penguasaan materi Gerak lurus beraturan (GLB) dan GLBB. karenanya silahkan mencoba dengan penuh kesungguhan. UNTUK TUGAS KALIAN Silahkan di klik Link latihan soal GLB dan GLBB
Demikian pembelajaran kita hari ini, dan jangan lupa untuk menyampaikan setiap kesulitan yang kalian hadapi di group pembelajaran Fisika.
Wassalamu`alikum wr. wb.















Komentar
Posting Komentar